Domain Yang Cepat Untuk Daftar Google Adsense

Domain Yang Cepat Untuk Daftar Google Adsense


Domain Yang Cepat Untuk Daftar Google Adsense - Bertemu kembali bersama saya dalam blog Ngab Blog. Dalam postingan kali ini saya akan menjelaskan tentang domain yang baik untuk didaftarkan ke google adsense.

Disini saya tidak akan menjelaskan tentang apa itu domain karena mungkin sudah banyak dari kalian yang mengetahui tentang hal tersebut.

Saya hanya akan menjelaskan domain yang baik untuk mendaftarkan blog ke google adsense agar diterima. 

Apa saja domain yang baik untuk adsense?
Apakah menggunakan domain yang dihosting atau TLD?

Sebenarnya agar blog bisa diterima oleh google adsense tidak ada syarat yang diperlukan untuk domain.

Kita bisa menggunakan domain yang dihosting atau pun domain TLD untuk mendaftarkan blog ke google adsense.

Kedua domain tersebut sangat baik. Namun pengaruh dari domain itu sendiri adalah untuk melihat seberapa seriusnya anda dengan blog yang anda miliki.

Misalnya anda memiliki blog dengan domain TLD maka jelas blog anda akan terlihat profesional. 

Sedangkan jika blog anda menggunakan domain yang dihosting maka itu juga tidak masalah karena domain yang dihosting juga bisa digunakan dalam jangka panjang.

Tentunya lebih irit biaya karena kita tidak harus membayar biaya penyewaan domain pertahunnya.

Daftar Adsense Dengan Domain Yang Dihosting

Dalam beberapa pengalaman, saat mendaftarkan blog dengan menggunakan domain yang dihosting akan mendapatkan email balasan sedikit lebih lama. 

Entah saya pun tidak mengenai akan hal itu, yang jelas persetujuan dan kabar email akan didapatkan dalam waktu yang lebih lama.

Daftar Adsense Dengan Top Level Domain (TLD)

Tidak seperti Top Level Domain (TLD). TLD akan lebih cepat dalam proses pendaftarannya. Bahkan saat blog saya disetujui oleh google adsense hanya memakan waktu sekitar 10 jam saja.

Alasan google adsense menyetujui dalam waktu 10 jam saja mungkin karena saya menggunakan domain TLD dan juga akan terlihat lebih profesional. 

Jadi disitulah beberapa penjelasan tentang kelebihan dari domain yang dihosting dan domain TLD. 

Saya sarankan jika blog anda ingin didaftarkan ke google adsense maka sebaiknya anda siapkan terlebih dahulu domain TLD agar proses pendaftaran lebih cepat.

Nah dengan beberapa penjelasan domain yang cepat untuk proses pendaftaran google adsense mungkin sudah anda pahami.

Berlangganan update artikel terbaru via email:

0 Response to "Domain Yang Cepat Untuk Daftar Google Adsense"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel